The Latest in After School
19 Oct 2020 - 00:55 by Reifita Devi Listya Suwono
Zetizen sudah menyiapkan Zetizen Troops Class dengan tema "Podcast Talks: Make Your Own Podcast in Creative Way". Event ini tentu akan bikin kamu makin keren dan menambah wawasanmu lho. Penasaran dengan online class yang diadakan? Yuk, intip keseruannya!
21 Sep 2020 - 14:44 by Zetizen Radar Lampung
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyelenggarakan Anti-corruption Film Festival (ACFFest) 2020, sebuah kompetisi film pendek dan vlog serta ide cerita film pendek fiksi. Mengangkat tema Kreasi di Tengah Pandemi, KPK berharap anak-anak muda bisa tetap berkarya, kreatif, peduli, serta kritis mengampanyekan gerakan antikorupsi. Tertarik ikut lombanya? Simak di sini dulu dong!
13 Sep 2020 - 07:34 by Melisa Nirmala Dewi
Setiap negara punya cara tersendiri untuk menerapkan sistem pendidikan yang pas untuk mengembangkan potensi dan kemampuan muridnya. Kita bisa melihat bagaimana sistem pendidikan yang baik bisa membentuk insan penerus bangsa yang berkualitas pula. Negara-negara ini sudah membuktikkan kualitas pelajarnya melalui sistem pendidikan terbaik yang telah mereka terapkan
03 Sep 2020 - 10:00 by Kevin Christian Hadinata
Kamu tipe orang yang suka belajar sendiri atau belajar kelompok nih? Selain seru dan nggak bikin bosen, belajar atau ngerjain tugas secara berkelompok punya keuntungannya tersendiri, lho. Penasaran? Check this out!
13 Aug 2020 - 11:32 by Maulidina Marlita Firdausi
Kalau ngomongin olahraga selama pandemi, apa yang ada di pikiranmu? Lari atau bersepeda? Sebenarnya, ada aktivitas sehat lain yang bisa kamu coba, lho! Salah satunya adalah parkour. Kegiatan yang berasal dari Prancis ini technically memang bukan jenis olahraga, tapi termasuk ke dalam seni gerak dan punya manfaat yang banyak untuk tubuh! Buat kamu yang pengin mulai parkour, yuk kepoin Play_on, komunitas parkour di Malang
03 Jun 2020 - 13:55 by Rafika Yahya
Pandemi yang nggak segera berakhir menciptakan normal yang baru. Karena mempengaruhi banyak hal, otomatis kebiasaan hangout juga berubah. Yuk intip new normal Hangout berdasarkan zodiakmu!
30 May 2020 - 13:41 by Fikri Indra Mualim
Dua bulan lebih kampanye #dirumahaja digalakkan untuk memutus rantai penyebaran Covid-19. Belakangan ini, isu new normal bikin kita semua berpikir bakalan seperti apa gaya hidup baru yang terjadi. Termasuk urusan kecantikan seperti pergi ke salon ataupun barbershop. Menjelang pemberlakuan new normal, beberapa tempat seperti mall dan salon pun dibuka. Biar terbebas dari virus, yuk ketahui beberapa hal penting ini!