The Latest in Food & Traveling
10 Sep 2020 - 12:03 by Melisa Nirmala Dewi
Belum cukup dengan varian rasa yang beragam dan sewajarnya, banyak orang-orang yang masih suka mengeksplorasi varian rasa yang unik dan nggak biasa lewat inovasi makanan-makanan berikut. Udah kebayang belum nih rasa-rasa uniknya bakal kayak gimana?
06 Sep 2020 - 01:43 by Zetizen
encari inspirasi masak nggak perlu sulit lagi saat ini. Kamu hanya butuh buka TikTok dan siap-siap teracuni resep-resep viral di dalamnya. Buat yang hobi masak, kalian wajib banget untuk ikuti konten dari akun-akun di bawah ini. Selain bagi-bagi resep, mereka juga sering sharing tips seputar memasak, loh.
11 Aug 2020 - 20:00 by Maulidina Marlita Firdausi
Siapa nih yang memulai hobi memasak selama pandemi? Tren memasak yang bisa kamu coba adalah aesthetic cooking yang nggak cuma bikin ngiler liat hasil masakannya, tapi juga proses memasak yang pleasing di mata dan telinga. Nih, Zetizen punya rekomendari kanal YouTube soal aesthetic cooking buat inspirasi kamu!
05 Jul 2020 - 19:48 by Melisa Nirmala Dewi
Kalau kamu lebih enjoy mempelajari hal-hal baru yang berkaitan dengan memasak atau membuat roti, coba perdalam skill-mu dengan mendaftar di sekolah khusus berikut ini. Barangkali nanti kamu bisa jadi the next Gordon Ramsay!
26 Jun 2020 - 13:00 by Zetizen
Saat ini masih banyak masyarakat Indonesia yang belum sadar akan pentingnya susu bagi tubuh. Pasalnya, rata-rata konsumsi susu penduduk Indonesia adalah 17 kg perkapita per tahun.
26 May 2020 - 23:17 by Kevin Christian Hadinata
Welcome to Mexico! Topi sombrero dan alat musik maracas mungkin jadi hal-hal yang terlintas di pikiranmu saat mendengar nama negara ini. Nggak jarang juga Meksiko dijadikan destinasi bagi turis dan wisatawan untuk berlibur dan menikmati segala keceriaan di dalamnya. Dibalik itu semua, memangnya apa saja sih, yang bikin Meksiko cocok buat jadi destinasi liburanmu? Check this out!
27 Apr 2020 - 18:18 by Rafika Yahya
Bulan Ramadhan godaan bukan cuma datang dari makanan di sekeliling kita, tapi juga makanan yang kita tonton di anime. Beberapa makanan ada yang bikin ngiler. Mulai dari lunch box sampai ramen Jepang. Psst, kamu bisa bikin sendiri loh. Yuk intip resepnya!