Datang dengan bangga, pulang membawa tahta! Kalimat ini sangat cocok untuk menggambarkan perjuangan para punggawa Persebaya Surabaya yang baru saja pulang ke rumah membawa gelar Champion. Dibalik kesuksesan mereka, ternyata mereka juga punya teknik latihan dan pendekatan antar pemain yang unik loh! Ada apa aja sih emang?
Akhir-akhir ini, muncul sebuah issue yang mengatakan bahwa manfaat air alkali untuk kesehatan ternyata adalah sebuah rekayasa atau hoax. Bahkan, Kementrian kesehatan mengeluarkan sebuah surat ke salah satu produsen air alkali untuk mencabut beberapa pernyataan yang dianggap menyesatakan publik. Lalu, bener nggak sih air beralkali itu baik untuk kesehatan?
Diam menakutkan, bergerak mematikan. Kiasan ini cocok banget buat kecoa yang selalu mengantui di rumah kalian. Most of you pasti bakal berpikiran kalau kecoa sangat mengganggu dan bahkan lebih baik nggak ada di Bumi ini. Eh, tapi gimana jadinya sih kalau di Bumi ini nggak ada kecoa?
Lapangan hijau kembali kehilangan salah satu gelandang terbaiknya. Setelah Francesco Totti dan Frank Lampard, Kemarin (6/11), Andrea Pirlo memutuskan untuk gantung sepatu pada Desember mendatang. Meski berusia 38 tahun, Andrea Pirlo masih menjadi seorang jendral lapangan yang handal. Lalu, apa sih yang bikin Il Metronome sangat digandrungi dan disegani banyak pecinta bola?