Tampil stylish itu nggak harus beli semua baju bagus. Lihat jumpsuit lucu, dibeli. Lihat dress bagus, dibeli. Padahal, di lemari ada baju sejenis. Itu tuh bikin kamu bingung mau pakai baju apa meski lemari penuh. Mau menyingkat waktu? Yuk, mulai terapkan capsule wardrobe!
Penampilan tomboi sering dijadikan pilihan. Sebab, selain simpel, banyak yang menganggap look ini nyaman untuk acara apa pun. Nah, biar nggak melulu pakai T-shirt dan ripped jeans, yuk intip rekomendasi gaya tomboi ala para fashion blogger!