Drama Korea terbaru berjudul Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo lagi hangat diperbincangkan loh, guys! Rupanya, selain dibintangi oleh aktor-aktris ternama, drakor ini juga punya alur cerita yang menarik. Lalu, fakta apa lagi ya yang bikin Scarlet Heart Ryeo jadi hits? Yuk simak 5 faktanya berikut ini!
Drama Korea Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo kurang empat episode lagi! Sudah nggak sabar menanti ending-nya nih. Apalagi, drama yang tayang di SBS ini diadaptasi dari drama Cina yang berjudul Bu Bu Jing Xin. Yuk, cari tahu kemungkinan ending-nya dengan melihat perbedaan versi Korea dan Cina!