Adakalanya kita mengalami perasaan sedih dan terpuruk karena suatu masalah. Ketika kita sudah terlalu larut di dalamnya, kadang sulit bagi kita buat melepaskan diri dan bangkit. Well, mengatasi mental breakdown emang nggak mudah, tetapi bukan berarti mustahil. Ada cara-cara tertentu yang bisa kita lakukan untuk bangkit!
Menjadi public figure dunia emang merupakan hal yang luar biasa. Dari peningkatan fans hingga bergelimang tawaran maupun harta membuat para pesohor ini pastinya hidup mapan dan bahagia. Eh tapi, tau nggak kalau ternyata ada banyak orang sukses yang punya masa lalu menyedihkan? Misalnya 4 orang ini.
Belakangan ini awareness mengenai isu mental health makin banyak dibicarakan. Buat para remaja, pengetahuan tentang mental health ini juga nggak boleh diremehkan. Memahami tentang mental health, bikin kita bisa lebih berhati-hati untuk nggak gampang judgemental sama perilaku orang-orang di sekitar kita. Nah, buat lebih memahami isu mental health, kamu bisa coba tonton beberapa film berikut ini.
Tiap orang pasti pernah mengalami depresi. Kadang-kadang, ada depresi yang amat dalam hingga orang yang mengalaminya berkeinginan buat mencari 'jalan pintas'. Sayangnya, masih banyak orang yang nggak aware dengan hal ini. Padahal, cara mengantisipasinya cukup simpel, mulailah dengan lebih peduli dengan teman-teman sekitarmu. Apalagi bagi mereka yang tampak tertekan dan stres. Kamu bisa menyampaikan kata-kata ini buat menenangkan mereka.