Dilansir dari Psychology Today, spotlight effect adalah sebuah fenomena ketika kamu berpikir bahwa semua orang sedang memperhatikanmu. Jadi, keadaan ini akan memicu munculnya kecemasan sosial yang berujung berkurangnya rasa percaya diri.
Mengalami test anxiety atau rasa cemas sebelum menghadapi ujian? Kamu nggak sendiri kok, Zetizen berikut ini punya cerita tentang pengalaman test anxiety and how they overcome with it.