Setelah hampir dua minggu setelah kejadian MV Caledonian Sky kandas di gugusan terumbu karang di Raja Ampat, kerusakan yang muncul ternyata cukup parah. Hal ini membuat Indonesia, khususnya wilayah Raja Ampat mengalami kerugian besar. Ini beberapa kerugian yang muncul akibat rusaknya terumbu karang langka tersebut.
Riau juga punya potensi wisata yang eksotis. Sekilas, lokasi wisata ini sangat mirip dengan Raja Ampat. Versi di Raiu namanya Ulu kasok yang terletak di Desa Pulau Gadang, Kecamatan XIII Koto Kampar, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau. Katanya sih mirip dengan pulau Raja Ampat Papua. Beneran nggak sih?