Siapa yang nggak kenal Muzammil Hasballah? Nama imam muda kelahiran Sigli, Nangroe Aceh Darussalam, ini dikenal dari video-videonya di YouTube saat dia mengimami sholat. Kamis lalu (8/6), Muzammil memimpin sholat Isya dan Tarawih di Masjid Raya Mujahidin Pontianak. Yuk, kenalan lebih dekat!
Berpengetahuan luas, melek teknologi, jago bahasa Inggris, dan sering menjadi pembicara maupun performer seni di luar negeri. Itulah sosok Yoga Yogaswana, 45 (paling kiri). Tokoh yang cukup penting di Kasepuhan Ciptagelar sekaligus seniman kenamaan dari tanah Pasundan.
Sebagai dasar negara, Pancasila mengajarkan banyak hal. Salah satunya tentang pentingnya persatuan di tengah keanekaragaman. Sepanjang sejarah, banyak banget tokoh yang ikut memperjuangkan persatuan dan kesatuan. Salah satunya adalah Cheng Ho, laksamana asal Tiongkok. Meski bukan pribumi, Cheng Ho cukup berjasa lho. Yuk, kenalan lebih jauh dengan sosok hebat ini!
Aktivitas Jevin Julian, 24, seharian itu (11/2) cukup padat. Setelah menyelesaikan photo shoot di kawasan Jakarta Selatan sampai menjelang malam, dia menyempatkan mengobrol tentang banyak hal yang membuat kita makin mengaguminya.