Hayao Miyazaki, tidak hanya seorang animator Jepang tetapi juga pembuat film, penulis skenario, penulis, dan mangaka. Sebagai salah satu pendiri Studio Ghibli, Miyazaki telah menciptakan karya-karya yang menghadirkan keajaiban di layar lebar.
Film ini bercerita tentang petualangan seorang anak laki-laki yang berada dalam setting waktu perang dunia ke-2. Si Mahito kecil yang kehilangan ibunya setelah terjadi insiden kebakaran di rumah sakit Tokyo
Rekomendasi Film Studi Ghibli - 1.Laputa : Castle in the Sky - 2.Grave of the Fireflies - 3.My Neighbor Totoro - 4.Pricess Mononoke - 5.Spirited Away - 6.Howl's Moving Castle
Pixar, studio animasi sukses dunia. Dari Toy Story hingga Incredibles 2, film-filmnya menarik perhatian, membawa keuntungan besar untuk Pixar dan Disney.