Merayakan Bulan Bahasa, hari Sumpah Pemuda, dan Hari Pahlawan sekaligus, SMAN 38 Jakarta meramu Epilogue 5 yang berlangsung dari 3 November hingga 10 November nanti. Meski berstatus acara perlombaan internal, Epilogue tetap heboh. Berbagai kompetisi mulai dari lomba pidato, lomba debat, lomba membaca puisi, hingga lomba cerdas cermat seru ala Eat Bulaga mengisi rangkaian acaranya.
Anak muda Indonesia kembali mencetak prestasi membanggakan dengan masuk daftar Forbes 30 Under 30 Asia. Kali ini Zetizen berkesempatan untuk mengobrol dengan Ifandi Khainur Rahim, salah satu nominasi Forbes 30 Under 30 Asia 2021 di bidang social impact.
SEBAGAI Kota Pahlawan, semangat perjuangan arek-arek Suroboyo masih tertanam dalam diri pemudanya. Jika dulu berjuang mempertahankan kemerdekaan, kini berjuang meraih mimpi dan membanggakan bangsa. Selagi masih muda, yuk terus berkarya dan menginspirasi sebagaimana gen Z Surabaya berikut! (kom/arm/c12/lai)
PAMERAN bukan hanya wadah para seniman untuk tetap eksis, melainkan juga ruang bertukar ide melalui karya seni. Termasuk, mengenalkan karya pada ranah industri kreatif yang persaingannya makin ketat. Misalnya, mahasiswa Program Studi Desain Komunikasi Visual (DKV) Universitas Maarif Hasyim Latif (Umaha) yang mengadakan pameran tugas karya kreatif Creature.