Setelah beberapa waktu lalu Instagram membuat fitur live agar penggunanya bisa men-share keseharian hidupnya ke para followers. Kali ini, applikasi yang dibuat dirancang oleh Kevin Systrom dan Mike Krieger di tahun 2010 tersebut meluncurkan fitur baru yang diberi nama live direct message. Kira-kira seperti apa sih asiknya fitur tersebut?
Hampir semua orang cuma memakai fitur ini buat ngasih pertanyaan nggak penting yang mirip-mirip satu sama lainnya. Padahal, mumpung bisa dengerin apa kata followers, kenapa nggak sekalian aja ya kan, suruh mereka bantuin kita mutusin hal-hal ngerepotin kayak gini
Pengin dapet banyak informasi yang bisa bikin pinter? Just a click away, tiga akun instagram rekomendasi dari team Zetizen berikut ini. Mulai sekadar info tentang kesehatan, psikologi, hingga astronomi. Scroll ke bawah, gih!
Baru saja mengumumkan jumlah user yang mencapai setengah milyar, Instagram kembali bikin heboh penggunanya. Instrgram mengenalkan fitur See Translation yang memungkinkan tiap user menerjemahkan teks dan caption foto yang tertulis dalam bahasa asing secara langsung.