Zetizen.com - Siapa sih yang nggak kaget waktu ada seorang pemuda yang memposting foto menginjak foto Jokowi dengan berbagi sumpah serapah yang ditulis di wall Facebook? Padahal, kamu nggak perlu cari sensasi gitu. Soalnya, sebenarnya ada banyak kok cara simpel untuk menghubungi sang Presiden Indonesia. Udah tahu belum?
Madame Tussauds. Museum patung lilin berukuran real life ini emang terkenal banget dengan koleksi patung berukuran life size nya yang menampilkan tokoh-tokoh ternama dunia. Tapi, tahu nggak sih kalau ada juga loh beberapa sosok terkenal Indonesia yang diabadikan di Madame Tussauds. Wow, siapa sajakah mereka?
Memperingati dua tahun masa kepemimpinan Jokowi, banyak mahasiswa yang memperingatinya dengan melakukan demo dalam rangka mengevaluasi kinerja beliau. Nah, kira-kira bagaimana ya menurut anak muda dengan mengenai tindakan tersebut? dan apa ya kata mereka tentang dua tahun masa kepemimpinan Jokowi?
Kali ini, Arab Saudi diwakili raja Salman bin Abdulaziz al-Saud berkunjung ke Indonesia. Dimulai dari tanggal 1 hingga 9 Maret, Raja Salman membawa menteri, pangeran dan banyak relasi keluarga kerajaan lainnya. Total rombongannya mencapai 1500 orang. Dengan rombongan sebesar itu, sebenarnya apa aja agenda sang raja di Indonesia?