Sejak Emma Watson ditunjuk sebagai Belle, film live action Beauty and the Beast nggak pernah hilang dari spotlight. Kisah yang pertama kali difilmkan pada 1991 ini memang diminati semua kalangan. Digarap oleh sutradara Bill Condon, Beauty and the Beast sudah tayang di bioskop Indonesia. Apakah sesuai ekspektasi?
Masih ingat aktor Donnie Yen? Selain sukses membawakan karakter Ip-Man, aktor asal Tiongkok ini juga sukses bermain dalam film box office seperti xXx: Returns of Xander Cage (2017) dan Rogue One: Star Wars Story (2016). Nah, kali ini Donnie Yen punya kabar gembira buat para gamers. Dia akan bawakan live action game Sleeping Dogs!
Saat baca manga, kita ingin lihat versi animenya. Saat sudah terpenuhi, kita ingin lihat versi live action-nya. Thankfully industri entertainmen Jepang memahami keinginan para penggemar serial manga dan anime populer. Mereka menyajikan format live stage atau versi teater. Apa saja live stage yang patut kita nanti tahun ini?
Wow! Serial manga supernatural Donten Ni warau (Laughing Under The Clouds) karya mangaka Karakara-Kemuri bakal segera diwujudkan dalam versi live action movie nih. Dan ternyata, pilihan aktor nya samasekali nggak mengecewakan dan sesuai ekspektasi para penggemar.