Setelah seri Redmi Note 8, kini giliran Xiaomi yang memperbarui lini ponsel Rp1 jutaan mereka. Redmi 8 diperkenalkan di Indonesia dengan tagar #HapeKeceBatreGede. Tersedia beberapa varian warna menarik dengan harga mulai dari Rp 1,699 juta.
Zetizen.com – Nokia merupakan salah satu handphone yang terkenal di era sebelum smartphone. Sempat meredup karena pukulan telak dari smartphone, kini Nokia telah bangkit dan merilis Nokia 6 yang merupakan smartphone pertamanya setelah vakum. Yap, sebelum vakum, Nokia juga sempat merilis Nokia X dan Nokia XL dengan OS Android, namun karena terlalu lamban berinovasi akhirnya kedua produk ini tidak bisa bertahan lama di persaingan smartphone. Lalu seperti apa kekuatan dari Nokia 6?
Selain bakal meluncurkan deretan smartphone baru kayak Nokia 3, 5 dan P1 di MWC 2017 nanti, Nokia ternyata udah menyiapkan kejutan buat para pecinta handphone klasiknya. Kejutan itu hadir dalam bentuk Nokia 3310 baru yang sukses bikin seluruh dunia penasaran
Beberapa dari kalian mungkin kurang familiar dengan HP merk Nokia. Sebab, bisa dibilang kalau HP merk ini merupakan salah satu merk HP tua di pasaran Indonesia. Saking tuanya, ada lima hal yang cuma ada di era Nokia lho yang kebanyakan dirasakan oleh anak generasi 90-an. Apa aja sih? Let’s check this out!