Are You a Zetizen?
Show Menu

The Latest with 'sekolah' Tag

Saat Pelajaran Olahraga (Terpaksa) di Rumah

Saat Pelajaran Olahraga (Terpaksa) di Rumah

Abiyoso Mg Abiyoso Mg 30 Dec 2022

Menurut pendapat aku pelajaran olahraga di rumah malah bikin bosan karena biasanya bareng teman-teman, sedangkan sekarang sendirian. Terus, yang bikin males lagi adalah tugasnya harus upload video di media sosial dan di rumah jadi lebih banyak teorinya

Terinspirasi NYFW, Boot Camp Ternyata Juga Bisa Kamu Terapkan di Sekolah

Terinspirasi NYFW, Boot Camp Ternyata Juga Bisa Kamu Terapkan di Sekolah

Zetizen Zetizen 22 Sep 2016

Sebelum pelaksanaan New York Fashion Week (NYFW), mereka semua terlebih dulu mengikuti boot camp alias latihan fisik yang cukup intens. Nah, selain berguna di NYFW, ternyata Boot Camp ini juga cocok buat diterapin di berbagai kegiatan sekolah. Misalnya berikut ini.

Keuntungan Ikut Organisasi Versi Selebask Irfan Rahdian

Keuntungan Ikut Organisasi Versi Selebask Irfan Rahdian

Zetizen Zetizen 07 Oct 2016

Nggak usah ragu mau ikut organisasi di sekolah atau kampus. Faktanya, ikut organisasi punya banyak keuntungan buat kamu loh. Selebask Irfan Rahdian (@rahdian) bakal kasih tau untungnya ikut organisasi berdasarkan pengalamannya langsung saat jadi anggota AIESEC Universitas Diponegoro, Semarang.

Katanya Tugas Kelompok, Kok Pasif?

Katanya Tugas Kelompok, Kok Pasif?

Abiyoso Mg Abiyoso Mg 01 Feb 2023

Saat mengerjakan tugas kelompok, ada aja teman yang malas atau nggak ikutan diskusi. Dari yang punya seribu alasan sampai yang mendadak hilang ditelan bumi. Kalau ada anggota kelompokmu yang seperti itu, coba lakukan tips berikut. Jangan pasrah aja mengerjakannya sendiri, itu tugas kelompok, bukan individu!