Dengan berbagai aplikasi dan sosmed yang ada sekarang, rasanya makin gampang buat ngikutin update tentang idola kita. Kita bisa tahu dia ngapain aja lewat post dan story Instagram, hingga apa yang ada di pikirannya lewat Twitter. Nggak heran kalau hal itu bikin kita merasa dekat banget sama idola kita. Hayo, kamu termasuk orang yang suka mengkhayal punya hubungan spesial dengan mereka nggak? Perasaan ini yang dinamakan dengan Celebrity Worship Syndrome (CWS). Kamu termasuk pengidap CWS nggak
Menjadi public figure dunia emang merupakan hal yang luar biasa. Dari peningkatan fans hingga bergelimang tawaran maupun harta membuat para pesohor ini pastinya hidup mapan dan bahagia. Eh tapi, tau nggak kalau ternyata ada banyak orang sukses yang punya masa lalu menyedihkan? Misalnya 4 orang ini.
Buat para fans, bisa ikut ambil bagian di project artis idola jelas jadi dream comes true. Apalagi kalau project-nya sebesar pembuatan music video yang bakal ditonton jutaan orang dari seluruh dunia. Bangga banget kan, pasti? Sadar betul sama hal ini, sejumlah artis berikut mengajak para fans nya untuk ikut berkontribusi dalam karya-kara mereka.