Kadang enak-enaknya mimpi indah ketemu si doi, eh ada aja yang ngerusak. Entah itu suara alarm, atau mungkin omelan mama yang bangunin. Parahnya, dalam sekejap kita bisa lupa barusan mimpi apa! Hayoo.. pernah mengalaminya? Tapi, ternyata, kita bisa men-setting tubuh buat berusaha membiasakan mengingat mimpi loh. Ini penjelasannya!
Kalau kamu nggak mengubah gaya hidupmu jadi lebih eco-friendly, inilah prediksi tentang apa yang terjadi pada bumi dalam seratus tahun ke depan
Dalam 10 tahun terakhir, dunia perkopian di Indonesia memang mendapat angin segar. Biji kopi berkualitas mulai “tersemai” di pasaran, roaster handal kian jamak, barista kian menjamur, dan jumlah penikmat kopi terus bertambah. TGFC, Thank God for Coffee!
Bicara tentang pohon kopi, banyak banget fakta-fakta menariknya. Karena rasa kopi yang enak bukan dari berbagai campuran syrup, tapi dari biji kopinya! Nah, untuk mendapatkan cita rasa kopi yang premium, ada banyak banget hal yang harus diperhatikan. Apa aja? Baca artikel ini ya untuk info selengkapnya.