Film Moana (2016) yang akan rilis pada 23 November 2016 merilis trailer dengan motion sangat real. Adalah Hyperion Renderer, si alat animasi canggih yang menjadikan efek visual Moana dinilai terbaik selama produksi film animasi Disney. Lalu, seperti apa tampilan film Moana dengan teknologi ini?
Melalui film animasi Coco yang tegas dan berani, Pixar dan Disney kembali berkolaborasi dan berhasil menyapu bersih rasa hambar dari film The Good Dinosaur (2015) dan Cars 3 (2017). Meski nggak secerdas Inside Out (2015) dan Wall-E (2008), film ini sukses menjadi film animasi ramah keluarga yang inspiratif dan dibalut budaya Meksiko yang kental.
Mulai kemarin (14/12) Disney resmi mengakuisisi production house lainnya yang nggak kalah mentereng, yaitu 21th Century Fox. Pembelian dengan harga 52 miliar USD tersebut meliputi sejumlah hak properti film dan bisnis-bisnis pertelevisian. Wah, kalau gitu gimana ya masa depan film-film Marvel? Konon, akuisisi Fox ini bakal jadi kabar baik buat kalian pecinta film superhero loh!
Pixar, studio animasi sukses dunia. Dari Toy Story hingga Incredibles 2, film-filmnya menarik perhatian, membawa keuntungan besar untuk Pixar dan Disney.