MUSIM seleksi masuk perguruan tinggi telah tiba. K a m u s u d a h menentukan jurusan dan universitas belum? Atau, malah masih bingung mau pilih apa? Well, kalau kamu punya minat pada teknologi di masa depan, jurusan teknik robotika dan kecerdasan buatan jawabannya. Jurusan tersebut hanya ada satu di Indonesia, lho. Wah!
Hasil SBMPTN akhirnya diumumkan. Dan seperti sewajarnya sebuah seleksi, akan ada sebagian peserta yang nggak lolos mendapatkan posisi di universitas yang udah diidam-idamkan. Tapi jangan sampai bikin kamu putus asa ya! In fact, masih banyak banget hal yang bisa kamu lakukan buat terus mengejar mimpi dan masa depanmu.
Mengunjungi museum dengan koleksi barang bernilai sejarah rasanya udah biasa. Gimana kalau museum tentang masa depan? Museum of the Future di Dubai baru saja resmi dibuka pada Selasa (22/2). Desain yang indah dan futuristis menjadikan museum itu sebagai salah satu museum terindah di dunia, lho!