Bagi penggemar novel karya Ika Natassa, kalimat di atas tentu udah nggak asing dong. Yap, kalimat itu menjadi salah satu trademark salah satu novel bestseller Ika, Critical Eleven. Setelah lama dinanti, film adaptasinya yang dibintangi Reza Rahadian dan Adinia Wirasti akhirnya dirilis kemarin! Bagaimana hasilnya?
Bisa dibilang, film adaptasi buku-buku best seller selalu berhasil pada 2015. Misalnya, Fifty Shades of Grey, Insurgent, Maze Runner: The Scorch Trials, The Martian, The Hunger Games: Mockingjay - Part 2, dan In the Heart of the Sea. Kesuksesan itu tentu juga diinginkan sutradara Alejandro González Inárritu untuk film terbarunya, The Revenant. Film tersebut diadaptasi dari buku berjudul sama karya Michael Punke.
Belum genap sepekan dirilis, film Coco langsung merebut singgasana box office akhir tahun ini. Meraih respon positif dari banyak kritikus film dan juga masyarakat, Coco mampu menyingkirkan Justice League yang awalnya digadang-gadang menjadi film terlaris. Jadi, apa sih rahasia yang bikin Coco begitu sukses?
Ibarat air bah yang datang tiba-tiba dan menyapu bersih semua yang ada di hadapannya, pemutaran perdana Avengers: Infinity War 25 April kemarin disambut animo sangat besar dari penggemar Marvel Cinematic Universe (MCU). Praktis, film garapan Russo bersaudara ini "menggusur" penayangan film lain di hampir seluruh bioskop Indonesia!