Are You a Zetizen?
Show Menu

The Latest with 'workshop' Tag

5 Hal yang Nggak Boleh Dilewatkan dari The 9th Indie Clothing Expo

5 Hal yang Nggak Boleh Dilewatkan dari The 9th Indie Clothing Expo

Farahiyah Inarah Farahiyah Inarah 02 Apr 2017

Sejak 2009, Indie Clothing Expo (ICE) digelar setiap tahun di Surabaya. Kali ini, simPATI The 9th Indie Clothing Expo hadir mulai 31 Maret–2 April. Bertempat di Exhibition Hall Grand City, ICE didukung lebih dari 150 brand clothing yang bakal bikin kalap belanja. Tapi, selain belanja, ada banyak hal seru lain lho. Apa aja sih?

Surabaya Youth Gencarkan Kegiatan Positif Pemuda Surabaya

Surabaya Youth Gencarkan Kegiatan Positif Pemuda Surabaya

Zetizen Zetizen 17 Sep 2016

Siapa bilang anak muda Indonesia identik dengan image pemalas dan nggak aktif? Gerakan pemuda yang punya kegiatan positif juga banyak kok. Contohnya, beberapa kegiatan penuh manfaat yang digelar Surabaya Youth yang diadakan Kamis (15/9) lalu. Dalam acara itu, anak muda sharing informasi menarik dan workshop seru. Gimana sih detil acara ini? Yuk, simak!

Yuk, Simak Rekap Keseruan Workshop Zetizen After School!

Yuk, Simak Rekap Keseruan Workshop Zetizen After School!

Fanny Kurniasari Fanny Kurniasari 27 Feb 2017

Zetizen After School spesial anniversary sukses digelar akhir minggu ini. Acara ini diikuti pelajar dan mahasiswa dari Jakarta dan sekitarnya. Bertempat di Scrambler Cafe by Kanawa, para peserta sangat antusisas mengikuti kelas-kelas yang ada. Keseruan apa aja sih yang tercipta di zetizen after school kali ini?

Tingkatkan Literasi Media Lewat Acara EXOTIC SMAN 38 Jakarta

Tingkatkan Literasi Media Lewat Acara EXOTIC SMAN 38 Jakarta

Hakiki Tertiari Hakiki Tertiari 31 Jul 2017

Kemudahan memperoleh informasi juga diikuti sama persebaran berita hoax. Untuk meningkatkan kewaspadaan anak muda soal hoax, ekskul Karya Ilmiah Remaja (KIR) SMAN 38 Jakarta mengadakan talkshow dan workshop jurnalistik untuk tingkat SMA. Acara ini bertajuk Explore The World With Journalistic (EXOTIC) yang diadakan Sabtu (29/7) lalu.