Seperti yang dilansir dari Vogue, shorts kembali menjadi tren di spring/summer season kali ini. Namun, apa yang membedakan dengan tren perpaduan shorts sebelum-sebelumnya. Kali ini beberapa fashion enthusiast menyarankan untuk memadukan shorts dengan suit loh.
Penampilan kurang lengkap tanpa perhiasan. Ada beragam perhiasan yang bisa kamu pilih untuk mendukung daily style-mu, dari cincin, bracelet, anting, hingga kalung. Eitts, tapi ada beberapa hal yang perlu kamu perhatikan dalam memilih model perhiasan agar nggak salah penampilan. Apa aja sih? Yuk simak!
New normal di tengah pandemi membuat masker menjadi salah satu barang wajib dalam kehidupan sehari-hari. Bahkan, saat ini masker sudah berevolusi menjadi salah satu fashion item, lho. Nggak sedikit orang yang menyesuaikan warna dan motif maskernya dengan outfit mereka.
Pernah tahu 3D printing? proses mencetak barang 3D terkomputerisasai ini emang udah semakin populer digunakan di berbagai bidang. Apalagi, software dan printer 3D pun saat ini udah nggak sulit lagi didapatkan. Banyak orang yang sukses membuka industri pembuatan barang dengan prospek yang nggak main-main. Seperti apa sih prospek 3D printing di Indonesia?