Pengin mengekspresikan diri lewat majalah, tapi nggak punya akses buat nulis di majalah komersil? Zine bisa jadi solusinya loh. Eits, sebelum buat zine buatan sendiri, simak dulu kiat membuat dan cara publikasi zine dari para zine maker berikut ini!
The youth should spread the ideas through the world! Ungkapan ini cocok buat mendeskripsikan Holy Bubble, pameran sketchbook pertama di Surabaya. Diadakan di Skale Creative Space, acara ini diikuti oleh 10 seniman muda dari Surabaya sampai Jogja. Meski sederhana, Nandhi Wardhani, kurator Holy Bubble, punya tujuan besar lho!
Yang namanya sejarah, pasti punya banyak banget hal unik untuk dibahas. Salah satu caranya, kamu bisa memahami dan menikmati sejarah melalui foto. Sayangnya, foto-foto tua seringkali dianggap nggak menarik. Alhasil, sejarah jadi gampang banget dilupakan.
Grafiti sering dikenal sebagai seni kontroversial, namun di Indonesia ada komunitas grafiti untuk perempuan bernama Ladies on Wall, didirikan pada 2014 oleh Bunga Fatia. Inspirasi datang dari pengalamannya di The Rebel Daughters di Singapura, mengarah pada pembentukan komunitas ini.